PPDB JABAR 2023/2024

 

Informasi PPDB 2023/2024

PPDB SMA TAHUN 2023/2024 DIBUKA!

INFORMASI PPDB 2023 
=======================================
➡ PPDB TAHAP 1
-------------------
-Tanggal Pendaftaran:
 6-10 Juni 2023

-Pengumuman Tahap1:
 20 Juni 2023

- Daftar Ulang Tahap 1
 21-23 Juni 2023


====================
➡ PPDB TAHAP 2

-Tanggal Pendaftaran:
 26-30 Juni 2023

-Pengumuman Tahap1:
 6 Juli 2023

-Daftar Ulang Tahap 1
 10-11 Juli 2023

PERSYARATAN UMUM:

- Ijazah/Surat Keterangan Lulus/Kartu peserta Ujian Sekolah

- Akta Kelahiran/Surat Keterangan Lahir

- Kartu Keluarga (minimal satu tahun), KTP

- Buku Rapor (semester 1 s.d. 5)

- Surat Tanggung Jawab Mutlak Orang Tua


PERSYARATAN KHUSUS SESUAI JALUR PENDAFTARAN

- Kartu Program Penanganan Kemiskinan/Terdaftar pada DTKS Dinsos (bagi jalur afirmasi/KETM)

- Surat Tugas Orang Tua (bagi jalur perpindahan tugas orang tua/wali, maks. 3 tahun/anak guru)

- Surat Keputusan satgas covid bagi afirmasi kondisi tertentu penanganan Covid19

- Surat Keterangan Domisili dari RT/RW (bagi afirmasi korban bencana alam/sosial)

- Piagam dan Dokumentasi Prestasi (untuk jalur prestasi kejuaraan) maks. 5 tahun, min. 6 bulan




FILE APA SAJA SIH YANG HARUS DI SIAPKAN DI PENDAFTARAN PPDB JABAR SMA 2023/2024 ? BERIKUT PENJELASANNYA:








INFORMASI TENTANG NIK/KK/DOMISILI BAGI PENDAFTAR ZONASI



BAGI KAMU YANG LULUSAN DARI LUAR NEGERI JUGA TETAP BISA DAFTAR YA!



KUOTA TAHAP 1 PEMBAGIANNYA 



UNTUK YANG TANYA SOAL KUOTA KALO NGGAK TERPENUHI GIMANA? NI JAWABANNYA!





CARA HITUNG SKOR NILAI GIMANA MIN? INI


informasi lebih lanjut bisa langsung ke web resmi PPDB JABAR.

Share:

Ads

Paling Diminati

Postingan Populer

Ads

Tentang kami

SMA Negeri 2 Gunungputri, berdiri sejak 2010.